Syarat ijazah masuk STIN – Ketika kamu ingin masuk ke Sekolah Tinggi Intelejen Negeri (STIN), maka kamu harus memiliki ijazah untuk proses pendaftarannya.
Tapi ijazah seperti apa yang diterima dalam pendaftaran masuk STIN? Ayo simak penjelasan lengkap seputar syarat ijazah untuk masuk STIN ini!
Baca Juga : Fakta Syarat Tidak Berkacamata untuk Masuk STIN, Simak!
Syarat Ijazah untuk Masuk STIN 2024
Banyak calon mahasiswa STIN yang bertanya-tanya apakah mereka harus memenuhi persyaratan ijazah untuk mendaftar.
Jawabannya adalah iya, ijazah sudah menjadi syarat penting untuk STIN dan harus dipahami sejak awal agar tidak terjadi kesalahan atau kekeliruan dalam proses pendaftaran.
Berdasarkan informasi tahun lalu (2024), berikut ini adalah beberapa ketentuan terkait ijazah yang perlu diperhatikan calon pendaftar:
1. Lulusan SMA atau Sederajat
Secara umum, STIN menerima lulusan dari berbagai jurusan di SMA/MA/SMK yang memenuhi kualifikasi akademik. Namun, ada beberapa catatan penting yaitu:
- Lulusan SMA/MA: Semua jurusan bisa mendaftar, baik IPA, IPS, maupun Bahasa. Namun, lulusan IPA sering kali memiliki keunggulan dalam beberapa tes akademik yang diberikan.
- Lulusan SMK: Tidak semua jurusan SMK diterima. Biasanya, jurusan yang berkaitan dengan teknologi informasi, keamanan siber, dan intelijen lebih diprioritaskan.
Baca Juga : 4 Syarat Kebugaran Jasmani Masuk STIN, Kamu Sudah Siap?
2. Lulusan Tahun Terbaru atau Maksimal 2 Tahun Sebelumnya
STIN umumnya menetapkan batasan tahun kelulusan bagi calon pendaftar. Biasanya, pendaftar hanya diperbolehkan berasal dari lulusan tahun berjalan atau maksimal dua tahun sebelumnya.
Artinya, jika pendaftaran dibuka pada tahun 2025, maka lulusan yang dapat mendaftar adalah lulusan tahun 2025, 2024, dan 2023.
3. Nilai Rapor dan Ujian Nasional yang Memenuhi Kriteria
STIN menetapkan standar nilai minimal bagi calon mahasiswa. Kriteria nilai ini bisa berbeda setiap tahunnya, tetapi umumnya meliputi:
- Nilai rata-rata rapor minimal 70 atau sesuai kebijakan yang berlaku pada tahun pendaftaran.
- Tidak memiliki nilai di bawah batas minimal yang ditentukan dalam mata pelajaran utama, seperti Matematika, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris.
- Lulus Ujian Nasional atau ujian pengganti sesuai kebijakan pemerintah.
Namun semua kualifikasi tersebut hanyalah satu dari banyaknya syarat lain untuk masuk STIN. Jadi ayo persiapkan diri, dan maksimalkan di persyaratan lainnya!
Baca Juga : Syarat Kesehatan Gigi Masuk STIN: Apa Saja yang Harus Dicek?
Persyaratan Masuk STIN Tambahan Selain Ijazah
Selain memenuhi syarat ijazah, calon mahasiswa juga harus memenuhi beberapa persyaratan lain yang tak kalah penting.
Calon mahasiswa juga harus memenuhi beberapa persyaratan lain, seperti sik, mental, dan integritas calon mahasiswa.
Berikut adalah beberapa persyaratan tambahan yang harus dipenuhi calon mahasiswa STIN:
1. Warga Negara Indonesia (WNI)
STIN hanya menerima calon mahasiswa yang berkewarganegaraan Indonesia dan memiliki loyalitas tinggi kepada NKRI.
2. Tidak Pernah Terlibat Tindak Pidana
Calon mahasiswa harus memiliki catatan bersih tanpa keterlibatan dalam tindakan kriminal.
Baca Juga : Syarat Buta Warna Masuk STIN: Apakah Masih Bisa Lolos Seleksi?
3. Sehat Jasmani dan Rohani
Kesehatan fisik dan mental menjadi syarat utama, mengingat dunia intelijen membutuhkan kondisi fisik yang prima.
4. Tidak Bertato dan Tidak Bertindik
Bagi laki-laki, tidak diperbolehkan memiliki tindik di bagian tubuh mana pun. Sementara bagi perempuan, tindik hanya diperbolehkan di telinga dengan jumlah wajar.
5. Tinggi dan Berat Badan Ideal
Ada standar tinggi badan minimal yang ditetapkan, yaitu sekitar 165 cm untuk laki-laki dan 160 cm untuk perempuan. Berat badan harus proporsional sesuai dengan indeks massa tubuh (IMT).
Baca Juga : Apa Saja Syarat Kesehatan Fisik Masuk STIN? Ketahui Tesnya!
Program Premium Tes Sekolah Kedinasan 2025
“Kami Bantu, Kami Pandu, Kami Bimbing Sampai Amazing!” 🌟
📋 Cara Membeli dengan Mudah:
- Unduh Aplikasi JadiSEKDIN: Temukan aplikasi JadiASN di Play Store atau App Store, atau akses langsung melalui website.
- Masuk ke Akun Anda: Login ke akun JadiSEKDIN Anda melalui aplikasi atau situs web.
- Pilih Paket yang Cocok: Dalam menu “Beli”, pilih paket bimbingan yang sesuai dengan kebutuhan Anda. Pastikan untuk melihat detail setiap paket.
- Gunakan Kode Promo: Masukkan kode “BIMBELSEKDIN” untuk mendapat diskon spesial sesuai poster promo.
- Gunakan Kode Afiliasi: Jika Anda memiliki kode “RES19”, masukkan untuk diskon tambahan.
- Selesaikan Pembayaran: Pilih metode pembayaran dan selesaikan transaksi dengan aman.
- Aktivasi Cepat: Paket Anda akan aktif dalam waktu singkat setelah pembayaran berhasil.
Ayoo Download Aplikasi JadiSEKDIN karena banyak sekali yang bisa kamu dapatkan agar kalian CEPAT TERLATIH dengan Soal soal Tes Sekolah Kedinasan (SEKDIN) 2025!!!
- Dapatkan ribuan soal Tes Sekolah Kedinasan (SEKDIN) 2025 dengan pembahasan yang mudah dipahami, berupa video dan teks
- Live Class Gratis (Berlajar Bareng lewat Zoom)
- Materi-materi Tes Sekolah Kedinasan (SEKDIN) 2025
- Ratusan Latsol Tes Sekolah Kedinasan (SEKDIN) 2025
- Puluhan paket Simulasi Tes Sekolah Kedinasan (SEKDIN) 2025
- dan masih banyak lagi yang lainnya